Thursday 21 July 2016

News : golongan darah menentukan sifat, emang benar? psikologi menjawab

Halo guys, dalam kesempatan kali ini saya mau membahas tentang golongan darah ni. Kalian pasti udah sering baca bukan posting tentang golongan darah ini biasanya kaya gini, gini, gini. Golongan darah itu biasanya kaya gitu, gitu, gitu. Bener ga sih golongan darah menentukan sifat dan perilaku kita?

sifat berdasarkan golongan darah
sumber : kaskus.co.id



Wednesday 20 July 2016

Psikologi Perkembangan : Teori Attachment Bowlby

Pada kesempatan kali ini, Penulis akan membahas salah satu teori perkembangan yang diperkenalkan oleh Bowlby, yaitu teori Attachment


psikologi perkembangan : teori attachment
sumber : google.com

Apabila kita cermati, bayi selalu menangis saat ditinggal oleh orang yang dekat dengannya, entah itu ibunya, bapaknya atau bahkan pengasuhnya. Lucu yah tingkah laku bayi. Mereka ini saat masih usia bulanan suka tertawa bila diajak bercanda dengan orang disekitarnya, bahkan walaupun orang itu tidak dikenal oleh bayi

Tuesday 19 July 2016

Psikologi Perkembangan : Perkembangan Psikoseksual Freud

Perkembangan Psikoseksual Freud



Psikologi Perkembangan : Perkembangan Psikoseksual Freud
sumber : google.com

ORIENTASI UMUM

      Ada 6 karakteristik yaitu :

Pendekatan Dinamik

Saturday 16 July 2016

Psikologi Perkembangan : Prinsip Dan Metode Dalam Psikologi Perkembangan

Prinsip Dan Metode Dalam Psikologi Perkembangan

PRINSIP-PRINSIP PERKEMBANGAN
1.      Perkembangan ≠ Pertumbuhan
2.      Pertumbuhan : perubahan yang menyangkut segi kuantitatif.

Contoh : peningkatan dalam ukuran struktur fisik, disini terjadi perubahan menjadi besar, sehingga ukuran berubah; tidak hanya menyangkut segi fisik yang nampak saja ttp juga organ-organ di dlm dirinya. Keadaan perubahan ini biasanya dapat diukur

3.      Perkembangan : perubahan yang menyangkut segi kuantitatif dan kualitatif.
prinsip dan metode dalam psikologi perkembangan
sumber : google.com


Psikologi Perkembangan : Teori Perkembangan Kontektual Vygotski

TEORI PERKEMBANGAN KONTEKSTUAL
VYGOTSKY
Materi teori perkembangan kontekstual yang dikemukakan oleh Lev Semyonovich Vygotsky ini diambil dari catatan perkuliahan. Tepatnya dalam mata kuliah psikologi perkembangan. Pembahasan materi ini seputar bagaimana anak mengalami perubahan secara terus menerus yang disebabkan oleh interaksi soial dimana perubahan ini berbeda antara satu individu dengan individu lain yang disebabkan oleh perbedaan budaya. Untuk lebih jelasnya anda boleh langsung memahami isi postingan ini


teori pekembangan kontekstual vygotski
sumber : google.co.id

Wednesday 13 July 2016

Psikologi Faal : Gerak Refleks (2)

Pembahasan Psikologi Faal : Gerak Refleks ini akan dibagi menjadi 2 postingan, isian tiap posting dari mater Gerak Refleks ini adalah :

1. Gerak Refleks (Otot dan Pergerakan, Otot Cepat dan Lambat, Pengendalian Otot Melalui Proprioresptor, Refleks Pergerakan,   Gerakan volunter dan involunter,   Gerakan yang Memiliki Sensitivitas Berbeda terhadap Umpan Balik),  Otak terkait Gerak dengan Tubuh
2. Gangguan Pergerakan dan  Fisiologi Nyeri

Langsung Ke pembahasan




Pikologi Kepribadian : Teori dan Tokoh Kepribadian 2

Post Teori dan Tokoh Kepribadian akan dibagi menjadi 2 Bagian. Masing-masing post berisi tokoh dan teorinya. adapun pembagian post sebagai berikut

langsung ke post ke dua terkait Psikologi Kepribadian : Teori dan Tokoh Kepribadian






Pikologi Kepribadian : Teori dan Tokoh Kepribadian

Post Teori dan Tokoh Kepribadian akan dibagi menjadi 2 Bagian. Masing-masing post berisi tokoh dan teorinya. adapun pembagian post sebagai berikut

1. Cattel, Eyesenck, Allport, Adler, Jung, Anna Freud
2. Formm, Erickson, Freud, Horney, Muray, MCray dan Costa, Bowlby, Aisworth, Mc Clelland,

langsung ke post pertama terkait Psikologi Kepribadian : Teori dan Tokoh Kepribadian



sumber : darmansyah.weblog.esaunggul.ac.id

Sunday 10 July 2016

Psikologi Umum : Cara Meningkatkan Daya Ingat/Memori

Pembahasan ke empat tentang cara meningkatkan daya ingat/memori. Secara umum, materi ini masuk kedalam materi ingatan/memori, namun untuk mempermudah pemahaman pembaca , penulis membaginya dalam beberapa pembahasan. adapun pembagian materi pembahasan adalah sebagai berikut  : 



Langsung saja ke pembahasan Cara meningkatkan daya ingat/memori
daya ingat
sumber : dayaingat.com

Saturday 9 July 2016

Psikologi Faal : Gerak Refleks (1)

Pembahasan Psikologi Faal : Gerak Refleks ini akan dibagi menjadi 2 postingan, isian tiap posting dari mater Gerak Refleks ini adalah :

1. Gerak Refleks (Otot dan Pergerakan, Otot Cepat dan Lambat, Pengendalian Otot Melalui Proprioresptor, Refleks Pergerakan,   Gerakan volunter dan involunter,   Gerakan yang Memiliki Sensitivitas Berbeda terhadap Umpan Balik),  Otakterkait Gerak dengan Tubuh

Psikologi Faal : Persepsi Olfaktori (Indra Penciuman)

Isian pembahasan Psikologi Faal dengan materi Persepsi Olfaktori ini adalah : Persepsi Olfaktori, Struktur Hidung (kelainan atau penyakit pada hidung, kerusakan otak dan dan indra-indra kimiawi), Bagian Hidung dan Fungsinya, Mekanisme Olfaktori, Sistem Olfaktori, Gangguan fungsi Penciuman.

Friday 8 July 2016

Psikologi Faal : Persepsi Visual dan Auditori 2

Post ini merupakan lanjutan atau pembahasan ke dua (terakhir) dari Psikologi Faal dengan materi Persepsi Visual dan Auditori. Sebelumnya telah dijelaskan bahwa materi ini dibagi menjadi dua pembahasan, dimana pembahasan tersebut adalah :



Langsung saja ke pembahasan ke dua ini

Psikologi Faal : Persepsi Visual dan Auditori

Pembahasan Psikologi faal dengan Persepsi Visual dan Auditori akan dibagi menjadi dua bagian, yaitu

1. Definisi Persepsi, Persepsi Visual dan Auditori, Mekanisme Otak dan Persepsi Visual
2. Mekanisme Persepsi Auditori dan Faktor-Faktor yang mempengaruhi Persepsi

Langsung saja ke bagian pertama

Psikologi Faal : Tidur, Tahapan dan Gangguan Tidur

Pada Materi ini akan dibahas mengenai Psikologi Faal dengan materi Tidur, Tahapan dan Ganggua Tidur. Langsung saja kemateri tersebut ya.

tidur


Thursday 7 July 2016

Psikologi Umum : Definisi dan Tahapan dalam Mengingat

Pembahasan tentang Memori/Ingatan ini akan dibagi menjadi beberapa materi, adapun pembagian materi pembahasan adalah sebagai berikut  :

1. Definisi dan tahapan dalam Mengingat
2. Teori tentang ingatan/Memori
3. Lupa dan prosesnya
4. Cara meningkatkan daya ingat/Memori
5. Penyakit yang mempengaruhi ingatan dan cara mengatasinya Bag 1
6. Penyakit yang mempengaruhi ingatan dan cara mengatasinya Bag 2

Langsung saja ke pembahasan Definisi dan Tahapan dalam Mengingat


A.                Pengertian Memori ( Ingatan)
Ingatan dalam bahasa Inggris disebut “memory” adalah kekuatan jiwa untuk menerima, menyimpan, dan memperoduksi kesan-kesan.

Psikologi Umum : Lupa dan Prosesnya

Pembahasan ke tiga tentang lupa dan prosesnya. Secara umum, materi ini masuk kedalam materi ingatan/memori, namun untuk mempermudah pemahaman pembaca , penulis membaginya dalam beberapa pembahasan. adapun pembagian materi pembahasan adalah sebagai berikut  : 


Langsung saja ke pembahasan lupa dan Prosesnya


A.                Lupa
Lupa adalah Suatu kemampuan yang tidak sanggup lagi mengingat apa-apa yang telah pernah dikuasai,baik untuk sesaat ataupun untuk jangka waktu yang lama.

Psikologi Umum : Penyakit yang mempengaruhi ingatan, diagnosis dan penyembuhan bag 1

Pembahasan ke lima tentang Penyakit yang mempengaruhi ingatan, diagnosis dan penyembuhan Bag 1. Secara umum, materi ini masuk kedalam materi ingatan/memori, namun untuk mempermudah pemahaman pembaca , penulis membaginya dalam beberapa pembahasan. adapun pembagian materi pembahasan adalah sebagai berikut  : 



Langsung saja ke pembahasan Penyakit yang mempengaruhi ingatan, diagnosis dan penyembuhan Bag 1

A.                 Penyakit yang Mempengaruhi Ingatan

1.                  Korsakoff (Confabolatory Sindrome)
Korsakoff sindrom, juga disebut Korsakoff psikosis, atau penyakit Korsakoff, kelainan neurologis yang ditandai dengan amnesia berat (kehilangan memori). Banyak hasil dari kasus kronis parah alkoholisme , sementara kasus yang lain karena berbagai gangguan otak, cedera kepala berat, atau kekurangan tiamin .

Psikologi Umum : Teori tentang Ingatan/Memori

Pembahasan ke dua tentang Teori tentang ingatan atau memori. Secara umum, materi ini masuk kedalam materi ingatan/memori, namun untuk mempermudah pemahaman pembaca , penulis membaginya dalam beberapa pembahasan. adapun pembagian materi pembahasan adalah sebagai berikut  :

1. Definisi dan tahapan dalam Mengingat
2. Teori tentang ingatan/Memori
3. Lupa dan prosesnya
4. Cara meningkatkan daya ingat/Memori
5. Penyakit yang mempengaruhi ingatan, diagnosis dan penyembuhan Bag 1
6. Penyakit yang mempengaruhi ingatan, diagnosis dan penyembuhan Bag 2

Langsung saja ke pembahasan teori tentang ingatan/memori

teori ingatan
sumber : merdeka.com



Teori- Teori Ingatan
1.         Teori Ingatan STM
STM (Short-Term Memory) adalah sistem memori berkapasitas terbatas dimana informasi dipertahankan sekitar 30 detik, kecuali jika diulang dan diproses lebih lanjut. Meski memiliki kapasitas yang jauh lebih kecil dari LTM tetapi STM memiliki peranan penting dalam pemrosesan memori. STM memiliki kapasitas penyimpanannya yang terbatas diimbangi oleh kapasitas pemrosesan yang juga terbatas dan terdapat pula pertukaran konstan antara kapasitas penyimpanan dan kemampuan pemrosesan.

Psikologi Umum : Penyakit yang mempengaruhi ingatan, diagnosis dan penyembuhan bag 2

Pembahasan ke enam tentang Penyakit yang mempengaruhi ingatan, diagnosis dan penyembuhan bag 2. Secara umum, materi ini masuk kedalam materi ingatan/memori, namun untuk mempermudah pemahaman pembaca , penulis membaginya dalam beberapa pembahasan. adapun pembagian materi pembahasan adalah sebagai berikut  : 



Langsung saja ke Penyakit yang mempengaruhi ingatan, diagnosis dan penyembuhan Bag 2

Penyakit yang mempengaruhi ingatan

penyakit ingatan


1.                  Parkinson
Penyakit Parkinson (bahasa Inggris: paralysis agitans, Parkinson disease) adalahpenyakit degeneratif syaraf yang pertama ditemukan pada tahun 1817 (An Essay on the Shaking Palsy) oleh Dr. James Parkinson. dengan adanya tremor pada saat beristirahat, kesulitan untuk memulai pergerakan dan kekakuan otot. Parkinson menyerang sekitar 1 di antara 250 orang yang berusia di atas 40 tahun dan sekitar 1 dari 100 orang yang berusia di atas 65 tahun.

Monday 4 July 2016

Web Directory-Free Web Directory

Sebagaimana telah disebutkan, bahwa salah satu tujuan adanya blog ini adalah untuk mengedukasi setiap orang yang tertarik dengan materi kepsikologian. Dengan landasan itu diperlukan teknik untuk menaikan page rank web ini agar tujuan itu tercapai.

News : Introvert dan Ekstrovert, Mana yang unggul?

Gan, Sis. Kalian Introvert atau Ekstrovert nih? kalo ane sendiri si Introvert
Well, semua udah pada tau belum Introvert itu apa? Ekstrovert itu apa? mungkin gan, sis udah ada yang tau. tapi untuk yang belum tau ane jelasin sedikit lah yaaa. 

Introvert dan Ekstrovert merupakan salah satu

intro-extro
sumber : hrmonline.ca

Saturday 2 July 2016

Psikologi Sosial : Sikap dan Perilaku (2)

A.    Pengukuran Sikap
Sikap, sebagaimana aspek-aspek psikologis lainnya, juga bisa diukur. Asumsi pengukuran Sikap yang paling mendasar adalah

Psikologi Sosial : Sikap dan Perilaku

A.     Pengertian Sikap
Sikap memiliki banyak sekali pengertian karena memang setiap tokoh yang mengemukakan pendapat yang berbeda mengenai batasan dari Sikap. Sikap bisa diterjemahkan dengan tepat sebagai

Friday 1 July 2016

Psikologi Sosial : Self-Efficacy dan Locus Of Control

self efficacy

Self-efficacy
            Albert Bandura (1997) mengenalkan suatu konsep yang disebut dengan self-efficacy atau kemanjuran diri. Konsep ini sesungguhnya merupakan versi ilmuan tentang hikmah dibalik

Psikologi Sosial : Harga Diri atau self-esteem

self esteem
sumber : psyche-care.com


Self-esteem atau Harga diri
            Dari beberapa buku didapat beberapa definisi self-esteem yang dirumuskan para ahli, di antaranya sebagai berikut :
            Santrock (1995) mendefinisikan self-esteem atau harga diri adalah

Psikologi Sosial : Konsep Diri

self concept
sumber : stem4.org.uk

Konsep Diri
            Dalam psikologi kepribadian dan psikologi sosial , Konsep Diri merupakan suatu konsep yang penting sejak kedua bidang psikologi ini lahir dan berkembang , yang tercermin dalam sejumlah konsep seperti aktualisasi diri,

Psikologi Sosial : Kontrol Diri

self control


Kontrol diri
            Banyak dari pikiran yang mengandung motivasi-motivasi tertentu. Tujuan seseorang secara parsial menentukan bagaimana mereka